Buah zakar atau testis adalah organ intim pria yang sangat penting. Testis berfungsi untuk menghasilkan dan menyimpan sperma setiap harinya. Sperma ini lah yang nantinya akan membuahi sel telur wanita saat berhubungan seksual. Testis ini jugalah yang berfungsi untuk menghasilkan hormon androgen.
Ada beberapa hal yang tidak banyak orang tau tentang buah zakar / testis / skrotum ini. Diantaranya adalah ukuran dari testis yang bisa mengkerut/menyusut dan melonggar. Jika udara terlalu dingin, maka testis akan menyusut, sebaliknya jika suhu udara terlalu hangat, maka testis akan mengendur. Ukuran testis bisa tidak sama antara yang kanan dengan yang kiri. Hal ini adalah hal yang wajar, jadi tidak perlu khawatir jika ukuran buah zakar tidak sama antara kanan dan kirinya.
Yang perlu diwaspadai adalah jika perbedaan ukuran tersebut dikarenakan terjadinya pembengkakan dan terasa nyeri.
Jika buah zakar anda merasa nyeri dan sakit, jangan menyepelekan gejala tersebut. Buah zakar adalah organ intim yang harus anda jaga kondisi kesehatannya. Gangguan pada buah zakar bisa sangat mengganggu aktifitas sehari-hari dan mengancam kesuburan seorang laki-laki.
Salah satu gejala gangguan pada buah zakar adalah timbulnya rasa nyeri. Selain nyeri, bisa juga buah zakar terlihat bengkak. Kondisi seperti ini harus cepat ditangani dan tidak boleh disepelekan.
Resiko Buah Zakar yang Mengalami Bengkak
Jika ternyata buah zakar anda mengalami pembengkakan, ada beberapa resiko yang dapat terjadi di antaranya adalah:
- Infeksi saluran kemih. Infeksi ini akan menyebabkan rasa sakit dan nyeri saat buang air kecil.
- Rasa nyeri tersebut akan menyebabkan anda susah beraktifitas
- Memicu munculnya sel kanker
- Resiko impoten
- Rusaknya kelenjar reproduksi
- Mandul dan susah memiliki keturunan
- Cara Mengobati Buah Zakar Bengkak
Jika mengalami gangguan buah zakar, biasanya ada dua langkah yang dapat diambil. Langkah pertama yaitu dengan melalui operasi. Operasi dilakukan oleh tenaga medis yang handal. Langkah kedua yaitu dengan menggunakan obat alternatif.
Obat alternatif tidak membutuhkan operasi. Biaya yang dikeluarkan juga biasanya relatif lebih rendah. Cara ini dapat anda coba sebelum menempuh langkah operasi.
Salah satu obat yang bisa dicoba untuk mengobati buah zakar yang bengkak adalah Kapsul Manjur Obat Buah Zakar Bengkak Terasa Sakit Dan Besar Sebelah.
Jika anda penasaran silakan klik link tersebut untuk membaca informasi obat buah zakar yang mengalami bengkak lebih lanjut.
Cara Menjaga Kesehatan Buah Zakar
Supaya tidak terjadi hal seperti di atas, maka ada hal yang harus diperhatikan untuk menjaga kesehatan organ intim anda.
Saat mandi usaplah penis menggunakan air hangat, jangan sampai malas untuk mencucinya. Jangan lupa untuk mengeringkannya dengan tisu atau handuk bersih. Lakukan hal ini baik setelah mandi atau setelah buang air kecil.
Sebaiknya tidak menggunakan sabun berlebihan pada penis dan buah zakar atau skrotum karena dapat menimbulkan iritasi kulit. Hindari juga menggunakan bedak atau deodoran.
Hal yang tidak boleh terlupa adalah, sering-sering meraba penis dan buah zakar. Dengan merabanya maka anda dapat merasakan apakah terjadi perubahan pada area penting tersebut. Jika ternyata ada benjolan, atau bengkak, maka harus segera diperiksakan untuk dapat mengambil langkah tepat.
Semoga artikel ini dapat membantu memberikan pemahaman anda untuk dapat menjaga kesehatan organ intim anda. Jangan ragu untuk bertanya pada link yang tertera di atas. Semoga bermanfaat.